PENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING SISWA KELAS VA

Authors

  • Harla Universitas Halu Oleo
  • La Rabani Universitas Halu Oleo
  • Mansyur M. Universitas Halu Oleo
  • Sakka Hasan Universitas Halu Oleo

DOI:

https://doi.org/10.36709/jobpgsd.v6i3.18

Keywords:

keterampilan berbicara, discovery learning

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan berbicara pada siswa dengan penerapan model pembelajaran discovery learning. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang prosedurnya meliputi (1) perencanaan, (2) pelaksanaan tindakan, (3) observasi dan evaluasi, dan (4) refleksi. Subjek penelitian ini adalah guru dan siswa kelas Va SD Negeri 85 Kendari yang terdiri dari 35 orang siswa, laki-laki 14 orang dan perempuan 21 orang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pada tindakan siklus I keterampilan berbicara siswa mencapai ketuntasaan klasikal sebanyak 57,14% dengan nilai rata-rata 69,64. Sedangkan pada siklus II keterampilan berbicara siswa mencapai ketuntasan klasikal sebanyak 88,57% dengan nilai rata-rata 83,09. Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran discovery learning dapat meningkatkan keterampilan berbicara siswa kelas V SD Negeri 85 Kendari.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agus Setyonegoro. (2018). Hakikat, alasan, dan tujuan berbicara (dasar pembangun kemampuan berbicara mahasiswa). Jurnal Pena, 3(1), 67–80.

https://online-journal.unja.ac.id/pena/article/view/1451

Ayu, L. citra. (2015). Studi Survei Kemampuan Berbicara Siswa Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia Di Kelas V. 1.

Chandra, N. E., Listia, R., Rosalina, E., Aprilia, R. D., Devisasmita, K. R., & Laheba, S. M. V. (2022). Pendampingan Penyusunan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) di Masa Pandemi Covid 19 Pada Guru-Guru Bahasa Inggris SMA di Kota Banjarbaru. Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 79. https://doi.org/10.20527/btjpm.v4i1.4325

Fridayanthi, P. D. (2021). … Learning Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Kepewaraan Mahasiswa Pendidikan Bahasa Indonesia Dengan Pembelajaran Daring. Widyadari: Jurnal Pendidikan, 22(2), 449–458.

https://doi.org/10.5281/zenodo.5550359

Hidayati, A. (2018). Peningkatan Keterampilan Berbicara Melalui Pendekatan Komunikatif Kelas V Sd Padurenan Ii Di Bekasi Tahun Pelajaran 2016/2017. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 5(2), 83.

https://doi.org/10.30659/pendas.5.2.83-95

Khairoes, D., & Taufina, T. (2019). Penerapan Storytelling Untuk Meningkatkan Keterampilan Berbicara Di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 3(4), 1038–1046. https://doi.org/10.31004/basicedu.v3i4.220

Mansyur M (2022). Bahan Ajar Bahasa Indonesia. Lombok Tengah: Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penenlitian Indonesia

Mardiyah. (2016). Keterampilan Menulis Bahasa Indonesia Melalui Kemampuan Mengembangkan Struktur Paragraf. Keterampilan Menulis Bahasa Indonesia Melalui Kemampuan Mengembangkan Struktur Paragraf, 3(2), 1–22. https://journal.unismuh.ac.id/index.php/sigma/article/download/7198/pdf

Pertiwi, S. G. (2021). Penerapan Model Discovery Learning Untuk Meningkatkan Kerjasama Dan Prestasi Belajar. Journal of the Japan Society for Precision Engineering, 87(12), 947–947.

https://doi.org/10.2493/jjspe.87.947

Rahman, R. (2022). Meningkatkan Partisipasi Belajar Siswa Melalui Metode Pembelajaran Discovery Dalam Pembelajaran IPS. 8(4). https://doi.org/10.5281/zenodo.6358266

Rahmawati, Syukriani, A., & Rosmah. (2011). Teori Belajar Penemuan Brunner dalam Pembelajaran Matematika. SIGMA (Suara Intelektual Gaya Matematika), 3, 9. https://journal.unismuh.ac.id/index.php/sigma/article/download/7198/pdf

Salam, R. (2019). Implementasi Model Pembelajaran Discovery Learning pada Pembelajaran Keterampilan Berbicara di SD Inpres Kompleks. Peran Penelitian Dalam Menunjang Percepatan Pengembangan Berkelanjutan Di Indonesia, 4(14), 214–218.

Downloads

Published

2023-04-30

How to Cite

Harla, La Rabani, Mansyur M., & Hasan, S. (2023). PENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING SISWA KELAS VA . Journal of Basication (JOB) : Jurnal Pendidikan Dasar, 6(3), 157–167. https://doi.org/10.36709/jobpgsd.v6i3.18